Rabu, 24 Juni 2020
Tim Senawangi - Ensiklopedia Wayang Indonesia
Ensikolopedia Wayang
ENSIKLOPEDIA WAYANG INDONESIA
Penyusun : Tim Penulis Senawangi Indonesia
Penerbit : Yayasan Senawangi, Cetakan Pertama th 1999.
Dicetak dalam edisi jumlah terbatas.
Ensiklopedia Wayang Inodonesia ini tidak banyak yang memiliki, karena waktu itu dicetak dalam edisi atau jumlah yang terbatas.
Buku Ensiklopedia berisi segala macam hal informasi dan keterngan yang berhubungan dengan istilah-istilah wayang, seni pedalangan, pelaku seni pewayangan, wayang kulit, orang, golek, klitihik, wayang Jawa, dan jenis wayang lainnya, juga iringan gending dll. Dilengkapi gambar pada setiap halaman, full colour dan hitam putih. Buku yang sangat lengkap padat namun langka. Kondisi koleksi saya pribadi, masih mulus luar dalam..
Terdiri dari 6 buku/ volume masing2 buku tebalnya 340 halaman lebih.
Masih tersedia dengan dos boxnya
Harga : Rp 2.500.000,-
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Titi Nginung - Opera jakarta
Novel Drama Best Seller OPERA JAKARTA Karya : Titi Nginung Penerbit : Gramedia - Jakarta, Cetakan I - th. 1984 Novel Drama kehidupan me...
-
Novel Drama Best Seller OPERA JAKARTA Karya : Titi Nginung Penerbit : Gramedia - Jakarta, Cetakan I - th. 1984 Novel Drama kehidupan me...
-
Novel Jadoel Bahasa Jawa Judul : Keplantrang - Any Prawan Prambanan - Any Asmara Susanti - Soedharma K.D. Kembang Duru...
-
Buku Cerita Silat - Jawa SAYAP-SAYAP Yang TERKEMBANG Jilid : 1. 2. 5. 10. 12 Karya : S.H. Mintardja Penerbit : Kedaulatan Rakyat - Y...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar