Karya : HB Jassin
1) Surat - Surat 1943 - 1983
Penerbit : Gramedia cetakan 1, th 1984
Buku berisi salinan surat surat HB Jassin kepada teman =temannya para tokoh pujngga sasterawan di jaman masa pergerakan nasional. Dengan membaca surat surat ini kita jadi bisa mengetahui peristiwa sastra dan sejarah di masa lalu. Seperti sebab-sebab tokoh Chailril Anwar meninggal dunia, prosesi pemakaman Chairil Anwar dll. peristiwa sastra penting lainnya.
Dicetak dengan format ukuran buku tulis, kertas HVS 386 halaman . Sangat layak di koleksi
Kondisi buku masih sangat mulus seperti baru.
2) HB Jassin 70 Tahun
Penerbit : Gramedia , cetakan 1 th. 1987
Berisi perjalanan hidup sang tokoh dan keterlibatannya di dunia sastra Indonesia, hingga memberikan andil yang sangat besar bagi perkembangan kesusastraan indonesia
Format ukuran buku sama dengan yang di atas, kertas buram 260 halaman. masih bagus dan mulus.
Harga : Rp 80.000,- (2 buku)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar